Masjid Agung Cipta Rasa Cirebon https://www.jejakpiknik.com/wp-content/uploads/2018/01/@cirebonexotic-630×380.jpg Legenda Konon, masjid ini adalah masjid tertua di Cirebon, yaitu dibangun sekitar tahun 1480 Masehi atau semasa dengan Wali Songo menyebarkan agama Islam di tanah Jawa. Nama masjid ini diambil dari kata “sang” yang bermakna keagungan, “cipta” yang berarti dibangun, dan “rasa” yang berarti digunakan. Menurut tradisi, pembangunan masjid …

Masjid Agung Sang Cipta Rasa yang di Arsiteki oleh Sunan KalijagaRead More »

Masjid Akhmad Kadyrov Rusia https://www.instagram.com/travelislamicworld/ https://www.instagram.com/travelislamicworld/ Masjid Central Dome Grozny terletak di Grozny, ibu kota Chechnya, dan menggunakan nama Akhmad Kadyrov. Nama masjid ini diambil dari nama mendiang Presiden dan Tokoh spiritual Chechen yang terbunuh pada tahun 2004 lalu. Dia juga merupakan ayah dari presiden Chechnya saat ini, Ramzan Kadyrov yang meresmikan Masjid Akhmad Kadyrov …

Indahnya Masjid Akhmad Kadyrov di RusiaRead More »

Masjid Qolsharif Rusia https://www.fathulghofur.com/ Masjid Qolşärif ([kɔlʃæˈri:f], juga disebut Qol Sharif, Kol Sharif, Qol Sherif melalui bahasa Tatar: Колшәриф мәчете dan Kul Sharif melalui bahasa Rusia: мечеть Кул-Шариф) yang terletak di Kazan adalah masjid terbesar di Rusia, dan Eropa. Sebenarnya, masjid ini dibangun di Kazan Kremlin pada abad ke-16. Dinamai setelah Qolşärif yang bekerja di …

Fakta Unik Masjid Qolsharif di RusiaRead More »

Masjid Raya Sumatera Barat Instagram/@pesonaid_travel Artikel ini telah tayang di bangkapos.com dengan judul Uniknya Masjid Raya Sumatera Barat, Destinasi Wisata Religi di Kota Padang, https://bangka.tribunnews.com/2019/05/07/uniknya-masjid-raya-sumatera-barat-destinasi-wisata-religi-di-kota-padang?page=2. Editor: khamelia Masjid Raya Sumatra Barat (Jawi: مسجد راي سومترا بارت) adalah masjid terbesar di Sumatra Barat yang terletak di Jalan Chatib Sulaiman, Kecamatan Padang Utara, Kota Padang. Diawali peletakan …

Nuansa Budaya Masjid Raya Sumatera BaratRead More »

Masjid Cheng Ho Surabaya Masjid Cheng Ho Surabaya adalah Masjid bernuansa Muslim Tionghoa yang berlokasi di Jalan Gading, Ketabang, Genteng, Surabaya atau 1.000 m utara Gedung Balaikota Surabaya. Masjid ini didirikan atas prakarsa para sespuh, penasehat, pengurus PITI, dan pengurus Yayasan Haji Muhammad Cheng Ho Indonesia Jawa Timur serta tokoh masyarakat Tionghoa di Surabaya. Pembangunan …

Sejarah Masjid Cheng Ho SurabayaRead More »

Masjid Hassan II Maroko https://finance.detik.com/ Masjid Hassan II (Arab مَسْجِدُ آلْحَسَنِ آلثَانِي) merupakan nama masjid yang terletak di Casablanca, Maroko. Masjid ini mulai dibangun tahun 1980, didesain oleh arsitek berkebangsaan Prancis Michel Pinseau dan dibangun oleh Bouygues. Masjid ini disebut-sebut sebagai yang terbesar kedua di dunia setelah Masjidil Haram di Kota Mekkah. Masjid ini memiliki …

Pesona Keindahan Masjid Hassan II di MarokoRead More »

Masjid Megah Berkubah Marah Putih Photo by panoramio.com Maros adalah kabupaten di Provinsi Sulawesi Selatan yang berbatasan langsung dengan ibukota provinsi, Makassar. Pada zaman dahulu, Maros merupakan suatu kerajaan bernama Marusu. Sebagai wilayah yang berbatasan langsung dengan ibukota provinsi, pertumbuhan Maros pesat karena aktivitas ekonomi dan sosial kemasyarakatannya sejalan dengan Makassar. Maros memiliki beberapa ikon, …

Masjid Al Markaz Al Islami Maros Berkubah Merah PutihRead More »

www.flickr.com Masjid Agung Tuban Keberadaan kota Tuban bagaimanapun tidak dapat dipisahkan dari nama besar salah seorang Wali Songo yang bernama Sunan Bonang. Meskipun kota Tuban bukan satu-satunya kota tempat Sunan Bonang berdakwah, tetapi karena ia dimakamkan di Tuban maka tidak salah jika ia sering disebut Sunan Tuban. Seperti para wali yang lain, Sunan Bonang juga …

Masjid Agung Tuban yang Kaya Akan SejarahRead More »

Masjid Rahmatan Lil Alamin Karya Monumental Umat Islam Bangsa Indonesia Masjid Rahmatan Lil ’AlaminMa’had Al-Zaytun (MAZ) benar-benar merubah paradigma berpikir khalayak ramai dari anggapan bahwa pesantren itu kumuh menjadi pesantren itu bersih, megah, gagah dan modern. Segagah sejarah pesantren yang mampu bertahan melintasi berbagai tantangan dari sejak beberapa abad lalu hingga kini. Semua bangunan gedung …

TAHUKAH KAMU? Fakta Masjid Rahmatan Lil-Alamin IndramayuRead More »

SHEIKH ZAYED GRAND MOSQUE www.dailymail.co.uk Masjid Agung Sheikh Zayed yang penuh hiasan sangat spektakuler sehingga lebih dari 400.000 jamaah yang taat berziarah ke Abu Dhabi untuk berdoa selama perayaan Idul Fitri tahunan. Dan fotografer Inggris Julian John sama-sama terpikat oleh interior luar biasa dari masjid terbesar di Timur Tengah. Sekarang tinggal di luar negeri, John …

Keindahan Masjid Sheikh Zayed Grand Mosque di Abu DhabiRead More »